Sering disingkat sebagai KDH. Merupakan persentase perbandingan luas seluruh ruang terbuka di luar bangunan dan luas lahan.
Ruang terbuka ini dimaksudkan menjadi taman atau penghijauan.
“Karena kebutuhan”, pemilik lahan cukup sering menutup ruang terbuka ini dengan perkerasan, menggunakan berbagai bahan.
Fungsi penghijauan privat sebagai pengimbang kepadatan bangunan di kota, menjadi berkurang, bahkan sering hilang.
KDH sebaiknya dilihat sebagai batas minimal.
#arsitek #interior #jasaarsitekonline #jasaarsitekgratis #konsultasiarsitekonline #konsultasiarsitekgratis #forumarsitektur #ruangtanyajawab #arsitekindonesia #hunianideal #rumahideal #rumahminimalis #idedesainrumah #rumahmungil #rumahidaman #hunianidaman #communityservice #pengabdiankepadamasyarakat #solusiarsitek #solars #KDH #koefisiendasarhijau #taman #ruangterbuka #penghijauan #greenarea #garden #kebun
Comentários